Rabu, 13 April 2011

Gimana rasanya sakit hati ?

Terkadang setelah kita memutuskan pacaran, kita tak pernah menyadari banyaknya resiko yang akan kita jalani.
Kalian pernah sakit hati ? Karena apa ?
Pasti orang ketiga ya ? atau ada yang keempat,kelima, dan seterusnya ?? haha
Jangan Khawatir tidak hanya kalian yang merasakan,akupun ikut merasakan sakitnya bagaimana jika orang yang kita sayangi dekat dengan orang lain.
hmmm mantanku bilang itu bagaikan " Kue yang kita buat dengan susah payah,dari nol dan mengembang dengan baik,hingga tak sanggup untuk mencicipinya.Namun saat kita tinggal sejenak,dan kita tengok kalau kue kita hanya sisa setengah " .Pernah terpikir bagaimana rasanya ? silahkan dicoba :p heheee
Yang pasti rasanya Kecewa,Sebel,Marah dan ingin memaki orang yang telah memakan kue buatan kita bukan??
yah tak jauh beda dengan perasaan di hati kita.Kita telah melengkapi hati dan kehidupan kita dengan hadirnya seseorang.dan akan menjadi kosong seketika kita tau bahwa orang tersebut telah direbut orang lain.Bila itu terjadi munafik sekali kalu tanggapan kita hanya biasa saja bukan?
Huff, bila mengingat kejadian tersebut,perasaanku ini kembali memanas dan mata mulai berair.
Apa kalian juga begitu ? samakah dengan diriku?
Bagaimana tidak memanas, jika aku tau orang yang aku sayangi diperhatikan oleh orang lain dan dengan misi untuk memiliki yang sudah menjadi milikku.

Ketahuilah tidak ada hal yang sempurna didunia ini,
Banyak hal yang membuat kita bisa datang dan pergi.
Banyak hal pula yang dapat membuat orang bertahan atau tidak dalam menjalani sesuatu.
Coba renungkan, jika pacar kita sampai bisa diperhatikan oranglain, kemana kita waktu itu?
Dan cukup setia kah kalian menjaga perasaan kalian ??

Tidak ada komentar:

Posting Komentar